Jumat, 24 Februari 2012

Sebuah ucapan perkenalan




Berawal dari kegiatan Kuliah Kerja Usaha (KKU) STIE Sebelas April Sumedang. Kami Kelompok VIII mencoba untuk belajar menggali potensi yang ada di daerah Desa Mekarmulya Situraja Sumedang. Kami mekihat beberapa peluang usaha potensial dalam hal kerajinan tangan.

Dengan berbekal ilmu dan pengajaran dari kampus, kami belajar beradaptasi dan bersosialisasi dengan masyarakat yang ada di Desa Mekarmulya Situraja Sumedang. Kami berharap sebuah sumbangsih kami dapat diterima dan berguna bagi masyarakat Desa Mekarmulya.

Salam.

0 komentar:

Posting Komentar

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Online Project management